Tweet |
Tidak puas dengan memiliki bangunan tertinggi di Amerika, para pemilik Sears Tower di Chicago telah memasang empat kotak kaca melihat platform yang menonjol dari gedung 103 lantai di atas.
Balkon bergantungan 1.353 kaki di udara .
Disini kita akan berada setinggi 1.353 kaki (413 meter) dari lantai dasar.
Ga tau ya rasanya gimana jika langsung berada disana
Foto diatas adalah seorang anak berusia 5 tahun bernama Anna kane yang sudah tidak punya rasa takut ketinggian lagi. Dia sedang berada di ketinggian 413 meter dari lantai dasar.
Luar biasa. Anak itu menikmatinya.
Para pemilik Sears Tower. Awalnya mereka takut, namun mereka memberanikan diri dengan mencoba lebih dari 30 kali ke lantai ini.
Bangunan utuhnya.
Bagi yang masih penasaran bisa langsung check ke TKP.
Upah untuk naik ke Lantai 103-110 hanya membutuhkan US$15 saja.
--
Source: http://candramidi.blogspot.com/2011/07/bangunan-berlantai-kaca-tertinggi-di.html
~
Manage subscription | Powered by rssforward.com
ARTIKEL TERKAIT:
0 komentar:
Posting Komentar